How to Cook Tasty Mie Godhog ala Dy

Mie Godhog ala Dy.

Mie Godhog ala Dy You can have Mie Godhog ala Dy using 18 ingredients and 13 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Mie Godhog ala Dy

  1. It's 3 keping of mie (saya pakai mie eko 1,5 bungkus).
  2. You need 5 lembar of kol.
  3. It's 2 butir of telur.
  4. Prepare 2 batang of seledri.
  5. You need 1 buah of tomat.
  6. Prepare of Bumbu halus.
  7. You need 1/2 sendok teh of lada.
  8. Prepare 3 siung of bawang merah.
  9. It's 5 siung of bawang putih.
  10. You need 1 biji of kemiri.
  11. It's of Bahan tambahan.
  12. Prepare Secukupnya of garam.
  13. It's Secukupnya of gula.
  14. You need Secukupnya of sesame oil.
  15. You need 1 sendok makan of kecap manis.
  16. It's 2 gelas of prawn stock/ kaldu udang (resep di upload.an sebelumnya).
  17. Prepare Secukupnya of kaldu bubuk (ayam/jamur).
  18. It's Secukupnya of penyedap rasa (bisa skip).

Mie Godhog ala Dy step by step

  1. Siapkan semua bahan.
  2. Didihkan air, setelah mendidih masukkan mie, aduk sebentar, setelah mie terurai langsung buang airnya dan tiriskan..
  3. Kupas bawang merah, bawang putih. Buang tulang daun kol. Cuci semuanya, termasuk dengan kemiri..
  4. Haluskan lada (atau bisa menggunakan lada bubuk), tambahkan bawang merah, bawang putih, dan kemiri, haluskan. Apabila menggunakan cobek, akan lebih mudah menguleg dengan ditambahkan sedikit garam..
  5. Potong potong kol memanjang, jangan terlalu halus. Potong tomat sesuai selera. Potong juga seledri..
  6. Pecahkan telur dalam wadah, kocok lepas..
  7. Panaskan wajan dan minyak, kurang lebih 5 sendok makan. Masukkan telur, biarkan setengah matang, kemudian aduk seperti membuat telur orak arik (ditunggu setemgah matang baru diorak arik tujuannya adalah agar telur terbentuk dalam lembaran yang agak besar, namun jika ingin telur menjadi agak halus, dari mulai dimasukkan ke minyal langsung diaduk). Setelah matang, angkat tiriskan (saya lebih suka menggoreng telur di awal agar telur tidak terlalu menyerap banyak bumbu).
  8. (Apabila telur dimasukkan setelah bumbu maka banyak bumbu yang merasuk ke telur)..
  9. Setelah telur diangkat, gunakan sisa minyak untuk menumis bumbu, setelah wangi masukkan prawn stock dan air secukupnya..
  10. Tunggu hingga mulai mendidih, masukkan telur, aduk. Masukkan kecap manis. Aduk..
  11. Masukan potongan daun kol, aduk dan tambahkan sesame oil, garam, gula, kaldu bubuk, dan penyedap rasa. Koreksi rasa..
  12. Masukkan mie yang telah dibasahi bersama dengan seledri dan tomat, aduk" sebentar kemudian matikan api..
  13. Mie godhog ala Dy siap disajikam..

Comments